MPV Bongsor Terbaru Dari Nissan, Elgrand Nismo
Nissan nampaknya masih belum puas dengan produk Nissan Elgrand standarnya. Pasalnya, Nissan baru saja mengutarakan keinginannya untuk memperkenalkan produk terbarunya yakni Nissan Elgrand di versi Nismo. Dimana untuk versi ini Nissan sudah melengkapinya dengan modifikasi Nismo besutan MPV bongsor yang membuatnya semakin terlihat semakin keren.
Tak hanya itu saj, versi terbaru Nissan Elgrand Nismo ini semakin terlihat dengan hadirnya desain eksteriornya yang baru. Mulai dari segi bemper depan hingga ke bagian buritannya yang tampak jelas menyelimuti versi terbaru dari Elgrand ini.
Seperti versi Nismo lainnya, bagian package Nismo Elgrand ini didesain semakin baik dengan meningkatkan bagian sistem aerodinamikanya serta stabilitasnya dalam berkendara yang memang menjadi ciri khas dari mobil Nismo Racing.
Untuk versi Nismo ini, Nissan sengaja membekalinya dengan 2 pilihan paket yaitu A Kit serta B Kit. Nah, untuk A Kit, seperti dilansir oto.detik.com mengabarkan jika pada paket ini bagian eksterior mobil ini mengalami perubahan, bahkan di bagian sistem on-board komputer juga mengalami perubahan dan penambahan pada performa mesinnya.
Dan untuk paket B Kit, perubahan yang tampak hanya pada bagian pelek yang menggunakan bahan aluminium, serta knalpot dan juga suspensinya. Dan yang tak kalah ketinggalan lagi adalah pada bagian aerokit yang sudah mengalami beberapa perubahan. Hal ini tentunya tak lepas dari keinginan Nissan untuk menciptakan mobil yang memiliki sistem aerodinamis serta kinerja yang jauh lebih baik dari sebelumnya.
Sederetan kelebihan mobil listrik semakin menarik perhatian banyak orang, mungkin kamu salah satunya. Di tambah bulan Agustus tahun lalu perpres mengenai pengembangan industri mobil... Read More
Apakah kamu penasaran dengan cara kerja mobil listrik? Mobil listrik merupakan mobil yang mengandalkan tenaga baterai dan tidak memakai bahan bakar minyak sama sekali.... Read More
Spesifikasi Lengkap Nissan X-Trail Terbaru Okejos.com – Seiring persaingan dunia otomotif yang kian panas membuat para vendor otomotif berlomba-lomba menghadirkan varian mobil terbaru mereka.... Read More
Mobil Hasil Rakitan Indonesia Lebih Banyak Diminati Okejos.com – Dari segi produksi serta penjualan mobilnya di tiap tahunnya Indonesia boleh kalah dari Thailand. Namun... Read More
Dua Mobil Terbaik yang Ada di Asia okejos.com – Asia sukses memberikan kontribusi di dunia otomotif dengan menghadirkan mobil-mobil kelas dunia. Dan berikut ini... Read More